kelana kota
01 Februari 2008, 16:30:20, Laporan Khusnina Sekar Segari
Fraksi PKS Tidak Terima Uang Jasa Pungut
suarasurabaya.net| Fraksi PKS mengaku tidak menerima uang dari Pemerintah Kota untuk mengesahkan APBD 2008 sub bidang busway. AHMAD JABIR Ketua Komisi D DPRD Surabaya dari Fraksi PKS sesudah keluar dari ruang Satpidkor Ditreskrim Polda Jawa Timur mengaku lupa materi pemeriksaan yang sudah dijalani.
Seperti yang dilaporkan RANGGA reporter Suara Surabaya, Jumat (01/02), ia hanya ingat kalau ada tiga hal yang ditanyakan polisi. Pertama, apakah ia menerima uang jasa pungut atau tidak. Kedua, apakah dia tahu soal dana Rp 470 juta yang juga sebagai dana jasa pungut yang diberikan Pemkot serta soal pembahasan sub bidang busway, Surabaya Sports Center (SSC) dalam APBD 2008.
Kata JABIR, ia dan tiga anggota fraksi PKS hanya terima gaji saja, tidak pernah terima dana jasa pungut. Berikut penjelasan JABIR, [Audio On Demand] .
Selain JABIR, polisi saat ini memeriksa tiga anggota dewan lain, diantaranya, WAHYUDIN dari PKB, SUTJITO LAMIDI dari PDS dan SULIAT dari PDIP. Sedangkan MUHAMMAD ALYAS, satu anggota dewan lain, akan diperiksa Rabu depan karena sakit. Anggota dewan lain yang diperiksa selain AHMAD JABIR, tidak mau memberikan keterangan.
Saat ini, sudah 24 dari 45 anggota dewan dan dua pejabat Pemkot Surabaya yang sudah diperiksa polisi terkait kasus gratifikasi Pemkot Surabaya. (kss/tin)
sumber : suarasurabaya.net, 2-1-2008
Sabtu, 02 Februari 2008
Jabir : PKS Tidak Mau Menerima Dana Suap Japung
Diposting oleh penggerak.bangsa di 00.56
Label: Ahmad Jabir, DPRD Kota Surabaya dari PKS, Gratifikasi DPRD Kota Surabaya, PKS Kota Surabaya, Suap APBD 2008
Langganan:
Comment Feed (RSS)
ARSIP NASKAH
-
▼
2008
(192)
-
▼
Februari
(34)
- Penutupan Mukernas PKS : Tekad Menuju 2009
- Penutupan Mukernas PKS : PKS Siap Tancap Gas
- PKS Inginkan Duetkan Karwo - Khofifah Sebagai Cagu...
- Qohar Mahmudi : Seharusnya KPUD Bojonegoro Bisa T...
- Dialog Tokoh di Mukernas Kritik dan Saran Buat PKS
- Pidato Ketua BPDO DPP PKS Aus Hidayat Nur : Keterb...
- Kronologis Pembukaan Mukernas PKS di Bali
- Pidato Ketua Majelis Syuro PKS Hilmi Aminuddin : P...
- Artikel Mukernas : Mencari Wajah Baru PKS
- Artikel Mukernas PKS : Siapkah PKS Sebagai Partai ...
- Mukernas PKS Ingatkan 100 Tahun Kebangkitan Nasional
- Ledia Hanifa : Perlu Penguatan Sektor Informal
- Jakarta Banjir, Tifatul Langsung Pulang Bantu Korb...
- Mukernas PKS Buka Peluang Caleg dari Luar Partai
- Jabir : PKS Hanya Menerima Gaji Bulanan, Tidak Mau...
- Jabir : PKS Tidak Mau Menerima Dana Suap Japung
- Hanya PKS Yang Tidak Mau Menerima Dana Suap
- Peserta Mukernas Dari DKI Langsung Pulang Bantu Ko...
- Mukernas PKS Aman-aman Saja
- PKS Akui Keragaman Budaya dan Etnik
- Ketua MUI Bali dukung PKS sebagai Partai Terbuka
- Din Syamsudin Batal Hadiri Pembukaan Mukernas PKS
- Masyarakat Bali Ingin PKS Majukan Budaya dan Pariw...
- Mukernas PKS Tampilkan Club Free Style Jakarta
- Mukernas Mantap Menuju 2009
- Hidayat Silaturrahim dengan Alumni Gontor se Bali
- Pembukaan Mukernas PKS
- PKS Butuh 5 % lagi untuk sampai 20 %
- Umbul-umbul Mukernas PKS Meriah
- PKS Optimis 20 % Suara Pemilu 2009
- PKS targets 20 percent of votes, open for non-Musl...
- Hidayat Tawarkan Koalisi Merah Putih
- Tifatul : Rakyat Butuh Solusi Bukan Poco-poco atau...
- Pembukaan MUKERNAS PKS Meriah
-
▼
Februari
(34)
|